CIANJUR, patas.id – Ribuan petani di wilayah Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, terancam tak bisa menanam padi pada musim tanam kali ini....
CIANJUR, patas.id – Ribuan petani di wilayah Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, terancam tak bisa menanam padi pada musim tanam kali ini. Pasalnya, sawah milik mereka kering kerontang akibat musim kemarau yang diprediksi masih panjang ditambah kondisi irigasi yang kering gara-gara bendungan Sungai Cikondang jebol. Saat ini para petani di wilayah tersebut sedang memanen padi, kendati […]
The post Bendungan Jebol Dibiarkan, Ribuan Petani Cibeber Terancam Nganggur is republished from patas.id
The post Bendungan Jebol Dibiarkan, Ribuan Petani Cibeber Terancam Nganggur is republished from patas.id
COMMENTS